TIPS KELOLA UANG SAKU ATAU UANG JAJAN ALA ANAK KOST

TIPS KELOLA UANG SAKU ATAU UANG JAJAN ALA ANAK KOST

Tips Kelola Uang Saku – Untuk menenmpuh pendidikan bisanaya banyak anak jaman sekarang yang suka mencari universitas diluar kota yang mengharuskan mereka untuk tinggal dalam sebuah kost-kostan. hidup jauh dari keluarga dan rumah mengharus kan mereka untuk hidup mandiri apa lagi untuk megelola uang saku atau uang jajan mereka agar cukup untuk waktu yang cukup lama. kebanyakan anak kost kesulitan dalam mengelola keuangan mereka sendiri. untuk itu kami berikan tips untuk mengelola uang jajan ala anak kost.

TIPS KELOLA UANG SAKU DAN UANG JAJAN ANAK KOST

1.MENGATUR UANG JAJAN HARIAN :

Tips yang pertama untuk kamu yang ingin uang jajan kamu awet yaitu mengatur keuangan harian kamu. simpan uang jajan secukupnya di dompet mu dan lakukan itu setiap hari agar uang jajan kamu awet sampai akhir bulan.

2. MENABUNG :

Tips kedua adalah menabung. biasanya menabung adalah hal kecil yang sangat sulit untuk dilakukan. jika kamu menyisihkan uang jajan kamu setiap hari dan menabungnya , dan pada saat kamu kehabisan uang atau belum dapat kiriman kamu bisa menggunakan uang tabungan itu.

3. JANGAN TERLALU SERING MEMBELI YANG TIDAK PERLU :

Kebanyakan anak muda saat ini selalu mengikuti tren yang ada. dan biasanya yang menjadi tren adalah barang barang yang tidak terlalu bermanfaat dalam sehari hari. karna itu jangan terlalu sering membeli sesuatu yang tidak perlu. pertimbangkan sebelum kamu membli sesuatu apakah itu akan bermanfaat atau tidak.

4. MEMASAK MAKANAN SENDIRI :

Kebanyakan anak kos tidak bisa memasak , karna itu mereka lebih sering makan diluar. tapi jika kamu tidak pandai memasak kamu bisa memanfaatkan smartphone kamu untuk mecari resep resep masakan di mesin pencari. karna jika kamu memasak makanan sendiri kamu bisa mengemat uang saku kamu lebih banyak.

5. MEMBAWA MINUM DAN MAKAN SENDIRI :

Membawa makan dan minum sendiri adlah hal yang sangat berpengaruh untuk menghemat uang saku kamu. jika kamu setiap hari membawa bekal dan minum sendiri maka kamu jarang membeli makan di kantin dan uang kamu bisa kamu tabung.

6. BATASI KEGIATAN YANG MENGELUARKAN BIAYA :

Kebanyakan anak kost sering pergi keluar dengan teman temanya. ntah itu ke warkop , cafe , mall , warnet dll. karna sudah hidup jauh dari keluarga dan tidak ada yang mengontrol waktu dan uang. lebih sering kamu keluar maka lebih sering juga kamu mengeluarkan biaya. maka dari itu batasi untuk kegiatan yang mengeluarkan biaya.

7. BEKERJA PART TIME :

Untuk kamu yang ingin mencari uang jajan tambahan atau membantu untuk mencicil biaya kuliah agar tidak terlalu membebani orang tua kamu bisa bekerja part time. dengan bekerja part time kamu bisa mendapatkan gaji dan uang saku mu masih utuh. jadi tidak perlu khawatir lagi untuk uang saku kamu yang menipis.

Itu dia adalah beberapa tips untuk menjaga uang jajan kamu. hidup sendiri itu memang berat tapi jika dilakukan dengan senang tidak terlalu kepikiran maka semua akan terasa ringan. jadi jangan selalu murung karna jadi anak kost.

BACA JUGA: 7 TIPS SOCIAL MEDIA MARKETING ATAU BISNIS ONLINE